PAC LDII Pasar Singkut Helat Musyawarah Bahas Berbagai Program Kerja

Singkut (18/2). PAC LDII Pasar Singkut menghelat musyawarah membahas berbagai program kerja, di Masjid Nurul Ikhsan, Sarolangun, Jambi. Ketua PAC LDII Pasar Singkut, Tugiran mengatakan, berbagai hal yang dibahas, di antaranya persiapan Ramadan dan peresmian Desa Sidomukti.

Peresmian Desa Sidomukti, rencananya akan dihadiri Gubernur Jambi, Al Haris, bersamaan dengan lomba kebersihan tingkat RT se-Desa Pasar Singkut.

“Musyawarah rutin bulanan ini memungkinkan kami bertemu langsung, berkomunikasi, dan menggali ide-ide segar untuk kemajuan organisasi,” ujarnya.

Tugiran menjelaskan, beberapa hal yang akan ditindaklanjuti di antaranya melaksanakan kerja bakti menyambut Ramadan. “Serta, pemasangan bendera menyambut kedatangan gubernur,” tutupnya.

 

Kunjungi berbagai website LDII

DPP, DPP, Bangkalan, Tanaroja, Gunung Kidul, Kotabaru, Bali, DIY, Jakpus, Jaksel, Jateng, Kudus, Semarang, Aceh, Babel, Balikpapan, Bandung, Banten, Banyuwangi, Batam, Batam, Bekasi, Bengkulu, Bontang, Cianjur, Clincing, Depok, Garut, Jabar, Jakarta, Jakbar, Jakut, Jambi, Jatim, Jayapura, Jember, Jepara, BEkasi, Blitar, Bogor, Cirebon, Kalbar, Kalsel, Kaltara, Kalteng, Karawang, Kediri, Kendari, Kepri, ogor, Bogor, Kutim, Lamongan, Lampung, Lamtim, Kaltim, Madiun, Magelang, Majaelngka, Maluku, Malut, Nabire, NTB, NTT, Pamekasan, Papua, Pabar, Pateng, Pemalang, Purbalingga, Purwokerto, Riau, Sampang, Sampit, Sidoarjo, Sukoharjo, Sulbar, Sulsel, Sultra, Sumbar, Sumsel, Sumut, Tanaban, Tangsel, Tanjung Jabung Barat, Tegal, Tulung Agung, Wonogiri, Minhaj, Nuansa, Sako SPN, Sleman, Tulang Bawang, Wali Barokah, Zoyazaneta, Sulteng