LDII Kota Magelang dan Bakesbangpol Bersinergi Bina Generasi Muda
Magelang (24/12). Dalam upaya memperkuat pembinaan generasi muda, Dewan Pimpinan Daerah Lembaga Dakwah Islam Indonesia (DPD LDII) Kota Magelang menggelar audiensi dengan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Kota Magelang pada Selasa, 24 Desember 2024. Kolaborasi ini diwujudkan melalui kegiatan Pengajian Akhir Tahun 2024 yang mengusung tema “Cerdas Menghadapi Tantangan Globalisasi di Era Digital dengan Nilai-Nilai […]