PC LDII Kecamatan Panakkuang Adakan Pengajian Rutin, Tekankan Pentingnya Menjaga Sholat
Makassar (12/1). PC LDII Kecamatan Panakkukang mengadakan pengajian rutin pada Minggu (5/1/2025) di Masjid Nurul Hakim, Jalan Urip Sumoharjo, Makassar. Acara yang dihadiri oleh warga LDII dan masyarakat sekitar ini menghadirkan Ahmad Rosyidi sebagai pemateri yang memberikan nasehat keagamaan. Dalam ceramahnya, Ahmad Rosyidi menekankan bahwa amal pertama yang akan dihisab pada hari kiamat adalah […]