Selamat Datang di Official Website LDII Tangerang Selatan

Selamat Datang di Official Website LDII Tangerang Selatan

LiputanOrganisasi

LIPUTAN

Purwakarta (5/4) - Ketua PC LDII Jatiluhur bersama jajaran menghadiri undangan khusus Kapolsek Jatiluhur ke Mapolsek Jatiluhur. Acara tersebut untuk ...
/
Bekasi (15/4). Dalam upaya mencari berkah di bulan suci Ramadan 1444 H Pengurus PAC (Pimpinan Anak Cabang) Lembaga Dakwah Islam ...
/
Tangerang (15/4). Dalam rangka menjaga Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Cisoka, Polresta Tangerang mengelar penyuluhan dan pembinaan kepada Pimpinan Cabang ...
/
Banyuwangi (15/4). Bupati Banyuwangi Hj. Ipuk Fiestiandani bersama Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) memanfatkan momentum bulan Ramadan menggelar Safari Ramadan ...
/
Wonosobo (15/4). Pengurus Besar Persinas ASAD mengadakan "Pemusatan Latihan", di Padepokan Persinas ASAD Wonosobo, Jawa Tengah yang diikuti oleh 64 ...
/
Gunungkidul (15/4). DPD LDII Gunungkidul dan Kejaksaan Negeri melaksanakan Penyuluhan Hukum dan 4 Pilar Kebangsaan. Penyuluhan tersebut berlangsung di aula ...
/
Wamena (15/4). Ketua Dewan Mesjid Indonesia Kabupaten Jayawijaya Propinsi Papua Pegunungan, melakukan Safari Ramadhan 1444 H, pada Minggu (2/4) di ...
/

VISI DAN MISI

VISI

Menjadi organisasi dakwah Islam profesional yang mampu mewujudkan manusia Indonesia yang tekun beribadah kepada Allah SWT, berakhlakul karimah, memakmurkan bumi, dan membangun masyarakat madani yang kompetitif berbasis tabiat jujur, amanah, kerja keras dan hemat, rukun, kompak dan kerjasama yang baik.

MISI

Memberikan kontribusi nyata dalam pembangunan bangsa dan negara melalui dakwah, pengkajian, pemahaman dan penerapan ajaran Islam yang dilakukan secara menyeluruh, berkesinambungan dan terintegrasi sesuai peran, posisi, tanggung jawab profesi sebagai komponen bangsa dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia khusunya di Tangerang Selatan.